Daftar Formasi CPNS 2024, Lengkap Pusat & Daerah!
Menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) adalah impian banyak orang. Setiap tahun, ribuan pelamar berlomba-lomba mengikuti seleksi CPNS. Begitu juga dengan pembukaan seleksi CPNS tahun ini.
Tidak hanya tes SKD dan SKB saja yang diperhitungkan, pemilihan formasi CPNS 2024 juga tak kalah penting. Formasi CPNS adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan jumlah dan jenis jabatan yang tersedia dalam suatu penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).
Setiap formasi memiliki persyaratan yang berbeda-beda, seperti pendidikan, jurusan, serta kompetensi yang dibutuhkan. Mencermati setiap formasi di setiap daerah dapat membuka peluangmu untuk lolos seleksi. Apa saja formasi CPNS 2024 yang tersedia? Simak selengkapnya.
Cara Cek Formasi CPNS 2024
Kamu dapat memeriksa formasi CPNS 2024 pada laman resmi SSCASN. Berikut cara lengkapnya:
- Buka situs https://sscasn.bkn.go.id pada browser.
- Muncul halaman yang akan menampilkan kolom jenjang pendidikan, program studi, instansi, dan jenis pengadaan.
- Isi setiap kolom tersebut sesuai data dirimu atau sesuai informasi yang ingin dicari.
- Jika sudah terisi, klik "Cari". Halaman akan menampilkan daftar formasi CPNS yang tersedia sesuai tingkat pendidikan, jurusan, dan instansi yang dipilih.
Daftar Lengkap Formasi CPNS 2024
Berikut daftar lengkap formasi CPNS untuk setiap instansi pemerintahan.
1. Lembaga Negara
- Kejaksaan Republik Indonesia | Download
- Majelis Permusyawaratan Rakyat | Download
- Dewan Perwakilan Daerah | Download
- Mahkamah Konstitusi – TIDAK BUKA
- Mahkamah Agung | Download
- Badan Pemeriksa Keuangan | Download
- Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) | Download
- Badan Pengawas Pemilihan Umum | Download
- Komisi Pemberantasan Korupsi | Download
- Komisi Yudisial | Download
- Komisi Pemilihan Umum | Download - Lampiran
- Sekretariat Jenderal Komnas HAM | Download
- Komisi Ombudsman | Download
- Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) | Download
- Sekretariat Jenderal DPR RI | Download
- Sekretariat Jenderal Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus | Download
2. Kementerian
- Kementerian Sekretariat Negara | Download
- Kementerian Dalam Negeri | Download
- Kementerian Luar Negeri | Download
- Kementerian Pertahanan | Lampiran - Lampiran
- Kementerian Hukum dan HAM | Download
- Kementerian Keuangan | Download
- Kementerian Energi dan SDM | Download
- Kementerian Perindustrian | Download - Lampiran
- Kementerian Perdagangan | Download
- Kementerian Pertanian | Download
- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan | Download - Lampiran
- Kementerian Perhubungan | Download
- Kementerian Kelautan dan Perikanan | Download
- Kementerian Ketenagakerjaan | Download
- Kementerian PU dan Perumahan Rakyat | Download
- Kementerian Kesehatan | Download
- Kementerian Sosial | Download
- Kementerian Agama | Download
- Kementerian Ristek dan Pendidikan Tinggi (Kemendikbudristek) | Download
- Kementerian Pariwisata | Download
- Kementerian Komunikasi dan Informatika | Download
- Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah | Download
- Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak | Download - Lampiran
- Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi | Download
- Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas | Download - Lampiran
- Kementerian Agraria dan Tata Ruang | Download
- Kementerian Badan Usaha Milik Negara – Tidak Buka
- Kementerian Pemuda dan Olahraga | Download
- Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan | Download
- Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia Dan Kebudayaan | Download
- Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian | Download
3. Lembaga Pemerintah Non Kementerian
- Arsip Nasional Republik Indonesia | Download
- Badan Intelijen Negara | Download
- Badan Kepegawaian Negara| Download
- Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional | Download
- Badan Koordinasi Penanaman Modal | Download
- Badan Informasi Geospasial | Download
- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika | Download
- Badan Narkotika Nasional | Download
- Badan Nasional Penanggulangan Bencana | Download
- Badan Pangan Nasional | Download
- Badan Nasional Penanggulangan Terorisme | Download
- Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) | Download
- Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan | Download - Lampiran
- Badan Pengawasan Obat dan Makanan | Download - Lampiran
- Badan Pusat Statistik | Download
- Badan SAR Nasional | Download
- Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) | Download
- Dewan Ketahanan Nasional RI (Wantannas RI) | Download
- Lembaga Administrasi Negara (LAN) | Download
- Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah | Download
- Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) | Download
- Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) | Download
- Perpustakaan Nasional Republik Indonesia | Download
4. Formasi CPNS Daerah
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sumatera Utara
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sumatera Selatan
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sumatera Barat
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Bengkulu
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Riau
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Kepulauan Riau
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Jambi
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Lampung
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Bangka Belitung
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Kalimantan Barat
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Kalimantan Timur
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Kalimantan Selatan
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Kalimantan Tengah
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Kalimantan Utara
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Banten – TIDAK DIBUKA
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi DKI Jakarta
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Jawa Barat
- Rincian Formasi CPNS Kota Tasikmalaya
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Bandung
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Karawang
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Bogor
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Garut
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Purwakarta
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Cirebon
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Ciamis
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Indramayu
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Jawa Tengah
- Rincian Formasi CPNS Kota Semarang
- Rincian Formasi CPNS Kota Pekalongan
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Jepara
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Blora
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Kebumen
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Pemalang
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Wonogiri
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Banyumas
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Tegal
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Klaten
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Kendal
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Brebes
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Temanggung
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Jawa Timur
- Rincian Formasi CPNS Kota Malang
- Rincian Formasi CPNS Kota Surabaya
- Rincian Formasi CPNS Kota Kediri
- Rincian Formasi CPNS Kota Madiun
- Rincian Formasi CPNS Kota Pasuruan
- Rincian Formasi CPNS Kota Mojokerto
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Banyuwangi
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Magetan
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Tulungagung
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Lumajang
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Jember
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Pasuruan
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Probolinggo
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Blitar
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Lumajang
- Rincian Formasi CPNS Kabupaten Lamongan
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Bali
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Nusa Tenggara Timur
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Nusa Tenggara Barat
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Gorontalo
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sulawesi Barat
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sulawesi Tengah
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sulawesi Utara
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sulawesi Tenggara
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Sulawesi Selatan
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Maluku Utara
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Maluku
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Papua Barat
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Papua
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Papua Tengah
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Papua Pegunungan
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Papua Selatan
- Rincian Formasi Kebutuhan CPNS di Provinsi Papua Barat Daya
Demikianlah informasi mengenai formasi CPNS 2024 yang telah dibuka. Peluang untuk mengabdi sebagai ASN tentu sangat menarik, namun persaingannya juga sangat ketat.
Untuk membantumu mempersiapkan seleksi ASN dengan matang, Jakmall.com telah menyediakan berbagai produk penunjang, mulai dari buku agenda, pulpen gel, hingga sleeve case laptop dengan harga yang pasti terjangkau.