5 Pekerjaan Sampingan Mahasiswa Mudah dan Tanpa Risiko Besar

Siap-siap jadi jutawan!

Gaya hidup konsumtif memang banyak ditemukan di berbagai kalangan tak terkecuali mahasiswa. Sayangnya, nggak semua mahasiswa beruntung bisa mendapatkan uang jajan berlebih. Pada akhirnya pekerjaan sampingan mahasiswa banyak dicari untuk memenuhi kebutuhan maupun gaya hidup. Banyak yang ingin memulai bisnis tetapi bingung menentukan bisnis yang cocok untuk mahasiswa.

Buat kalian para mahasiswa yang ingin tahu bagaimana cara dapat uang yang banyak, berikut ini adalah 5 pekerjaan sampingan mahasiswa tanpa risiko besar yang membuat kamu bisa meringankan beban orang tua dan menjadi pengusaha sukses.

1. Ojek online, kerja sampingan mahasiswa ini waktunya sangat fleksibel

5 Pekerjaan Sampingan Mahasiswa Mudah dan Tanpa Risiko Besar I image source : Tirto.id

Mahasiswa jadi ojek online bukanlah hal yang asing lagi nih Jakmallers. Salah satu pekerjaan sampingan mahasiswa ini memiliki banyak peminat karena waktunya yang fleksibel, karena kamu bisa bekerja di sela-sela jeda kelas dan pastinya waktunya bisa kamu atur sendiri. Dijamin pekerjaan sampingan mahasiswa ini nggak akan ganggu waktu kuliah kamu deh.

Buat jadi ojek online kamu butuh holder hp motor. Beli produk kualitas baik, cuma 30Rb-an aja!

2. Usaha rumahan modal kecil dengan berjualan makanan ringan

5 Pekerjaan Sampingan Mahasiswa Mudah dan Tanpa Risiko Besar I image source : unsplash/@heftiba

Bisnis rumahan seperti usaha makanan ringan menjadi salah satu pilihan pekerjaan sampingan mahasiswa yang minim risiko dan mudah. Cobalah mulai dari mencari resep makanan ringan yang mudah dibuat untuk dijual.

Banyak resep di internet yang mudah dipraktekan lho misalnya saja resep risol mayo atau keripik singkong dengan modal usaha kecil di bawah Rp200.000.

Di sini ada alat pemotong serbaguna murah biar waktumu semakin efisien!

3. Memanfaatkan media sosial untuk bisnis online

5 Pekerjaan Sampingan Mahasiswa Mudah dan Tanpa Risiko Besar I image source : unsplash/@brookelark

Bisnis online jika dirancang dengan bisnis plan yang baik akan menghasilkan profit yang menggiurkan. Jika pekerjaan sampingan mahasiswa yang kamu pilih adalah memulai bisnis online tentunya kamu bisa memanfaatkan media sosial seperti Instagram, Facebook dan Twitter dengan menjual barang kekinian yang unik seperti menjual case HP dengan design unik.

4. Memanfaatkan bakat yang kamu punya

5 Pekerjaan Sampingan Mahasiswa Mudah dan Tanpa Risiko Besar I image source : unsplash/ @mark_crz

Jika kamu punya kelebihan dalam suatu bidang itu bisa jadi pekerjaan sampingan mahasiswa dengan modal kecil bahkan bisa dikatakan usaha tanpa modal. Misalnya saja jika kamu suka dengan kegiatan editing, kamu bisa membuka jasa edit video atau jasa edit foto.

5. Daftar affiliate partner Jakmall, peluang mahasiswa jadi jutawan

5 Pekerjaan Sampingan Mahasiswa Mudah dan Tanpa Risiko Besar I image source : Jakmall.com

Jika kamu memiliki modal yang sangat minim cobalah menjadi drop shipper karena kamu nggak perlu menyetok barang terlebih dahulu. Jalankan usaha dengan sistem drop shipper dengan daftar menjadi affiliate partner Jakmall.

Menjadi affiliate partner Jakmal adalah salah satu cara menjadi pengusaha sukses dengan modal minim dan risiko kecil. Kamu hanya perlu menawarkan produk melalui forum jual beli online atau media sosial yang kamu punya.

Yuk daftar affiliate partner Jakmall buat pengalaman wirausaha yang lebih menguntungkan!

Itulah 5 pekerjaan sampingan mahasiswa tanpa risiko besar yang bisa membantu kamu untuk mendapatkan banyak uang. Yuk jangan ditunda lagi, mulai belajar jadi pengusaha!

Jangan lupa baca terus artikel di blog Jakmall, karena banyak tips unik buat kalian!